1. Kepulauan Seribu
di ujung utara Kota
Jakarta, hanya bisa ditempuh dengan angkutan
kapal laut dari muara Angke pada waktu-waktu tertentu saja atau dari
Marina Ancol dengan biaya yang sangat
tinggi, fenomena
seperti ini sangat erat kaitannya dengan konsep ....
A.
diferensiasi
area D. nilai kegunaan
B.keterjangkauan E. morfologi
C.diferensiasi area
2.
Gejala
geosfer:
(1)
Perubahan
iklim global;
(2)
Kebakaran
hutan di kalimantan;
(3)
Penambangan
pasir di lereng merapi;
(4)
Naiknya
permukaan air laut; dan
(5)
Evakuasi
korban tsunami
Gejala
geosfer yang termasuk aspek geografi fisik adalah nomor …
A.
(1),
(2), dan (3) D. (2), (4), dan (5)
B.(1), (2), dan (4) E. (3), (4), dan (5)
C.(1), (3), dan (5)
3.
Untuk
menghindari dampak pencemaran lingkungan pada suatu
kawasan industri maka perlu dilakukan pendekatan ....
A.
temporal D. korologi
B.
spasial E. ekologi
C.regional kompleks
4.
Perhatikan
gambar berikut ini!
Teori pembentukan tata surya seperti
gambar di atas adalah teori....
A.
Bintang kembar D. Planetisimal
B.
Nebula
E. Protoplanet
C.
Pasang
surut
5.
Daratan
Gondwana yang terbentuk sekira 200 juta tahun lalu adalah pecahan dari
Superbenua Pangea. Sekarang ini daratan Gondwana telah terpecah-pecah menjadi
....
A.
Amerika
Utara, Afrika, Australia, dan Eropa
B.
Amerika
Utara, Afrika, Australia, dan India
C.
Amerika
Utara, Asia, Australia, dan India
D.
Amerika
Selatan, Afrika, India, dan Australia
E.
Amerika
Selatan, Afrika, India, dan Amerika Utara
6.
Teori ”Big Bang” menjelaskan
bahwa alam semesta ini terbentuk selama
berjuta-juta tahun lalu yang disebabkan oleh adanya suatu....
A.
tekanan D. keadaan tetap
B.
ledakan besar E. menyusut
C.
tumbukan
7.
Perhatikan
pernyataan berikut :
(1)
Memiliki
satelit Europa, Ganymeda dan Callisto
(2)
Memiliki
atmosfer yang sangat pekat dan memiliki cincin
(3)
Kala
revolusi selama 11,86 tahun bumi
(4)
Memiliki
kala revolusi 365,25 hari
(5)
Letaknya
paling dekat dengan matahari
(6)
Warnanya
merah
Dari
pernyataan tersebut yang merupakan karakteristik planet Yupiter ditunjukkan
nomor ….
A.
(1)
dan (3) D. (4) dan (5)
B.
(2)
dan (4) E. (5) dan (6)
C.
(3)
dan (6)
8.
Perhatikan
gambar gunung Merapi (Jawa Tengah) di bawah ini!
Karakteristik
dari bentuk gunung api seperti gambar di atas adalah…
A.
Berbentuk
perisai / tameng, lereng landai, dan terbentuk karena erupsi efusif.
B.
Berbentuk
perisai / tameng, lereng terjal dengan struktur batuan berlapis-lapis, dan
terbentuk karena erupsi eksplosif
C.
Berbentuk
Maar, lereng terjal, dan terbentuk karena erupsi eksplosif
D.
Berbentuk
strato, struktur batuan berlapis-lapis, dan terbentuk karena erupsi eksplosif
dan efusif
E.
Berbentuk
strato, struktur batuan relatif homogen, dan terbentuk karena erupsi eksplosif
dan efusif
9.
Perhatikan
pernyataan berikut :
(1)
Banyak
mengandung mineral (4) Selalu tergenang
air
(2)
Daya
serap air baik (5) Terdapat di daerah pegunungan
(3)
Sirkulasi
udara di dalam tanah baik
Ciri-ciri
tanah yang subur untuk kegiatan pertanian adalah nomor ….
A.
(1),
(2) dan (3) D. (2), (4) dan (5)
B.
(1),
(3) dan (5) E. (3), (4) dan (5)
C.
(2),
(3) dan (4)
10.
Pulau Jawa merupakan penghasil
padi unggulan di Indonesia karena didukung oleh
curah hujan cukup dan air permukaannya melimpah sehingga mampu mendukung
irigasi lahan sawah yang luas. Sebagian besar wilayahnya berupa dataran
rendah cocok untuk pertanian padi sawah.
Hal ini dinamakan prinsip....
A.
korologi
D. distribusi
B.
interelasi
E. kronologi
C.
deskripsi
11.
Ciri-ciri
galaksi :
·
Sangat
sedikit mengandung materi antarbintang.
·
Anggotanya
adalah bintang – bintang tua.
·
Struktur
galaksi tidak terlihat dengan jelas dan terlihat sangat redup
Galaksi dengan
ciri-ciri di atas berbentuk....
A.
Bola D. Segi empat
B.
Spiral
E. Elips
C.
Tidak
beraturan
12.
Menurut
teori lempeng tektonik, pergerakan lempeng yang ditunjukkan gambar di bawah ini
adalah bentuk pergerakan ....
A.
konvergen
B.
sesar
C.
devergen
D.
slenk
E.
graben
13.
Mengingat
iklim Indonesia adalah tropik dengan curah hujan yang cukup tinggi, maka
penghancuran batuan yang paling banyak terjadi adalah :
A. Pelapukan kimiawi
D. Pelapukan insolasi
B. Pelapukan organik
E. Pelapukan mekanik
C. Pelapukan
biologis
14.
Perhatikan
skema atmosfer berikut!
Lapisan atmosfer yang berfungsi melindungi bumi dari
jatuhan meteor ditunjukkan oleh nomor ....
A.
1 D. 4
B.
2 E. 5
C.
3
15.
Pernyataan :
1.
Countour strip cropping 4. Countour
vilage
2.
Terrasering 5. Buffering
3.
Crop rotation
Metode vegetatif untuk menjaga
kesuburan tanah ditunjukan oleh nomor ….
A.
1. 2, dan 4 D. 2, 3,
dan 5
B.
1, 2, dan 5 E. 3, 4,
dan 5
C.
1, 3. dan 5
16.
Ciri-ciri
awan :
·
Berwarna
putih dan tipis seperti bulu burung,
·
Terdiri
atas kristal-kristal es,
·
Berketinggian
6 – 12 km
·
Tidak
menimbulkan hujan
Ciri-ciri
awan tersebut adalah jenis awan….
A.
Cirrus
D. Cumulus
B.
Stratus
E. Comulonimbus
C.
Nimbus
17.
Data curah hujan daerah Sigli
Bln/
|
Jan
|
Feb
|
Mar
|
Apr
|
Mei
|
Jun
|
Jul
|
Agt
|
Sep
|
Okt
|
Nov
|
Des
|
Ch
|
134
|
155
|
160
|
125
|
89
|
47
|
54
|
53
|
55
|
69
|
96
|
124
|
Berdasarkan klasifikasi Schmit-Ferguson tergolong tipe iklim ....
A.
A C. C E. E
B. B D. D
18.
Perhatikan gambar berikut ini !
Sumur artesis ditunjukkan oleh nomor ....
A.
1 C. 3 E. 5
B.
2 D. 4
19.
Faktor iklim yang mempengaruhi
persebaran flora dan fauna adalah ....
A.
Suhu dan ketinggian tempat
B.
Relief permukaan bumi dan sinar
matahari
C.
Ketinggian tempat dan bentuk
lahan
D.
Topografi dan curah hujan
E.
Suhu dan curah hujan
20.
Perhatikan
gambar berikut !
Proses evaporasidan
infiltrasi pada
siklus air ditunjukkan oleh nomor....
A.
1
dan 2 D. 3 dan 4
B.
1
dan 3 E. 4 dan 5
C.
1
dan 5
21.
Ciri-ciri
laut:
1)
Berupa
pesisir
2)
Tergenang
air saat laut pasang
3)
Menjadi
daratan saat laut surut
Kondisi
tersebut merupakan ciri-ciri wilayah laut zona ....
A.
lithoral
D. neritik
B.
bathyal
E. teritorial
C.
abysal
22.
Perhatikan tabel berikut
ini !
Umur (Tahun)
|
Jumlah Penduduk
|
0 – 14
15 – 64
> 64
|
62.000
140.000
8.000
|
Berdasarkan
data diatas, besarnya angka ketergantunganadalah ....
A.
80 C. 60 E. 40
B.
70 D. 50
23.
Perhatikan
gambar dibawah ini :
Dari peta diatas persebaran fauna
Neotropik di tandai angka .....
A.
1 C. 3 E. 5
B.
2 D. 4
24.
Jumlah
penduduk di kota X pada tahun 2007 tercatat sebanyak 1,2 juta jiwa dengan laju
pertumbuhan penduduk per tahun 1,5 persen.Jumlah penduduk di kota tersebut akan
menjadi 2 kali lipat dalam waktu ....
A.
37
tahun D. 44 tahun
B.
40
tahun E. 50 tahun
C.
47
tahun
25.
Bioma taiga banyak terdapat di
belahan bumi utara antara lain Rusia bagian utara dan Kanada. Jenis hutan yang terdapat pada bioma taiga adalah hutan
....
A.
Musim D. Konfier
B.Gugur E. Sabana
C.Tundra
26.
Jumlah
penduduk yang tinggi menyebabkan persaingan di dunia kerja. Upaya pemerintah
yang dapat mengurangi angka pengangguran adalah….
A.
meningkatkan
kegiatan ekspor dan impor
B.
mengurangi
laju pertumbuhan dan kelahiran penduduk
C.
membatasi
tenaga ahli yang bekerja di perusahaan indonesia
D.
membangun
pusat-pusat perekonomian di berbagai wilayah Indonesia
E.
mendukung
dan mengembangkan dunia wirausaha
27.
Sumber
daya alam yang mempunyai sifat tetap karena tidak terjadi penambahan dan
pembentukannya memerlukan waktu ribuan tahun di sebut sumberdaya alam yang….
A.tidak dapat
diperbaharuhi D. ekonomis
B.dapat
diperbaharuhi E. cepat habis
C. akan selalu ada
28.
Tindakan
yang termasuk pemanfaatan sumber daya alam secara arif adalah….
A.
pemanfaatan
sumber daya alam secara maksimal
B.
penggunaan
sumber daya alam untuk memenuhi seluruh kebutuhan
C.
penebangan
pohon dengan sistem
tebang pilih
D.
pengolahan
hutan dengan cara maksimal
E.
penggunaan
alam sesuai pertumbuhan penduduk
29.
Kegiatan-kegiatan
industri sebagai berikut.
1)
Menggunakan
bahan baku terbarui
2)
Mengolah
limbah cair sebelum dialirkan ke sungai
3)
Menghasilkan
produk berteknologi tinggi
4)
Menjual
produk dengan harga semurah mungkin
5)
Membuat
produk yang tahan lama
Penerapan
ekoefisiensi dalam kegiatan industri terlihat pada nomor ....
A.
1),
2) dan 4) D. 2), 3) dan 5)
B.
1),
2) dan 5) E. 2), 4) dan 5)
C.
2),
3) dan 4)
30.
Arun
dan Bontang merupakan daerah penghasil gas alam terbesar di Indonesia, yang
lokasinya terletak pada nomor….
|
A.
1
dan 2 D. 2 dan 4
B.
1
dan 3 E. 4 dan 5
C.
2
dan 3
31.
Perhatikan
pernyataan berikut :
1)
Menghemat
penggunaan air
2)
Menanam
pohon
3)
Reboisasi
4)
Mengembangkan
energy alternative
5)
Menerapkan
peraturan uji emisi kendaraan bermotor
6)
Mengurangi
pemakaian kendaraan bermotor
Dari
pernyataan di atas, upaya yang dapat
dilakukan untuk mengurangi laju pemanasan global yaitu ....
A.
1),
2) dan 3) D. 2), 3) dan 4)
B.
1),
2) dan 6) E. 4), 5) dan 6)
C.
1),
3) dan 5)
32.
Tindakan berikut ini yang
sesuai dengan prinsip-prinsip etika lingkungan adalah....
A.
Pengelolaan lingkungan secara
bijak
B.
Eksploitasi
sumber daya alam secara maksimal
C.
Membuat
kebijakan untuk kepentingan golongan
D.
Membagi
kekayaan alam secara adil
E.
Pengelolaan sumber daya alam
secara sepihak
33.
Pernyataan
:
1)
Menggunakan
sumber daya alam secara bijaksana
2)
Menggunakan
tehnologi tradisional
3)
Menggunakan
lingkungan sebagai sarana pembangunan
4)
Meningkatkan
peran lingkungan dalam pembangunan
5)
Memenuhi
kebutuhan penduduk secara optimal
Yang
termasuk ciri-ciri pembangunan berkelanjutan adalah nomor….
A.
1),
2), dan 3) D. 2), 3), dan 4)
B.
1),
2), dan 5) E. 3), 4), dan 5)
C.
1),
4), dan 5)
34. Berdasarkan
peta kontur di bawah ini, daerah yang paling tepat untuk usaha pertanian
tanaman semusim adalah…
PETA KONTUR
A. (1) C.
(3) E.
(5)
B. (2) D.
(4)
35.
Perhatikan
pernyataan berikut:
1)
Garis-garis
bujur sebagai garis lurus yang berpusat pada kutub
2)
Garis
lintang digambarkan dalam bentuk lingkaran yang mengelilingi kutub
3)
Sudut
yang dibentuk antara garis bujur sama besarnya
4)
Seluruh
permukaan bumi jika digambarkan dengan proyeksi ini akan berbentuk lingkaran
Pernyataan
di atas merupakan ciri-ciri dari proyeksi ....
A.
Zenithal
D. Bonne
B.
Silinder
E. Mercator
C.
Kerucut
36.
Perhatikan
pernyataan berikut :
1)Bahan baku yang
digunakan mudah rusak
2)Biaya angkut
bahan baku lebih mahal daripada bahan jadi
3)Volume bahan baku
lebih berat daripada produk yang dihasilkan
Berdasarkan
pernyataan diatas industri yang akan
didirikan sebaiknya berorientasi pada ....
A.
pasar
D. sumber energi
B.
tenaga
kerja E. transportasi
C.
bahan
baku
37.
Ciri-ciri
citra:
1)
Rona
gelap
2)
Tinggi
seragam
3)
Situs
pantai
Ciri-ciri
di atas merupakan hasil interpretasi citra dari bentang alam berupa ....
A.
Muara
sungai D. Hutan rawa
B.
Jalan
raya E. Perkebunan kelapa
C.
Hutan
bakau
38.
Berdasarkan
gambar tataguna lahan di bawan ini, penghutanan jati cocok dikembangkan di
daerah yang jenis tanahnya adalah.....
A. I dan II C. II dan IV
E. IV dan V
B. II dan III D. III dan V
39.
Pada peta diketahui kota A terletak pada garis
lintang 6o20’ LU dan kota B pada garis lintang 6o50’ LU.
Jarak kota A – B pada peta 5 cm. Skala peta tersebutadalah....
A.
1 : 5.550.000 D. 1 :
111.000
B.
1 : 1.110.000 E. 1 :
55.500
C.
1 : 555.000
40.
Citra
penginderaan jauh sering dimanfaatkan pada berbagai bidang ilmu. Contoh
pemanfaatan citra penginderaan jauh pada bidang limnologi untuk memprediksi ….
A.
perubahan
luas danau
B.
jumlah
aliran sungai
C.
material
hasil erosi yang masuk ke danau
D.
jumlah
gosong sungai
E.
luas
kipas aluvial
41.
Perangkat
keras yang digunakan dalam SIG berupa computer dan perangkat pendukung. Perangkat
pendukung yang berfungsi menghasilkan informasi sesuai data dalam program SIG
adalah ....
A.
Plotter
dan Digitizer D. Plotter dan Printer
B.
Scanner
dan Digitizer E. Disk drive dan Tape drive
C.
Scanner
dan Tape drive
42.
Gambar
berikut menunjukkan pola pemukiman ....
A.
Mengelompok
B.
Menyebar
C.
Memusat
D.
Memanjang
E.
Memencar
43.
Pemanfaatan
Sistem Informasi Geografi dalam pembangunan wilayah adalah ....
A.
Perluasan
bisnis dan marketing
B.
Inventarisasi
taman laut dan sejenisnya
C.
Pemanfaatan
wilayah pasang surut dan abrasi
D.
Pengamatan
wilayah banjir dan sumber daya alam
E.
Perencanaan
tata ruang dan permukiman
44. Perhatikan skema model inti berganda
dalam penggunaan lahan kota berikut ini !
Dari skema kota diatas ada dua nomor yang menunjukkan pusat daerah kegiatan
(PDK) dan lokasi kawasan elit yaitu....
A.
1 dan 5 D. 4 dan 1
B.
2 dan 4 E. 5 dan 4
C.
3 dan 2
45.
Perhatikan
gambar berikut !
JAB =
45 km
Kota A Kota
B
PA = 200.000 PB =
800.000
Lokasi
titik henti antara kota A dan B adalah
........
A.
9
km dari A D. 30 km dari A
B.
9
km dari B E. 30 km dari B
C.
15
km dari B
46.
Perhatikan
kota-kota berikut ini :
(1)
Batam
(4) Makasar
(2)
Surabaya
(5) Jakarta
(3)
Menado
Kota
yang merupakan pusat pembangunan utama di Indonesia adalah nomor ....
A.
(1),
(2) dan (3) D. (2), (4) dan (5)
B.
(1),
(2) dan (4) E. (3), (4) dan (5)
C.
(1),
(3) dan (5)
47.
Hewan
endemik pada gambar di bawah ini terdapat di wilayah …
A.
Neartik D. Etiopian
B.
Paleartik
E. Neotropik
C.
Oriental
48.
Dampak
negatif (backwash effect) adanya pusat pertumbuhan adalah …..
A.
Kawasan-kawasan
lain akan mengalami kemunduran
B.
Persaingan
lapangan kerja semakin tinggi
C.
Tingkat
kesejahteraan penduduk semakin tinggi
D.
Pembangunan
infrastruktur dilakukan secara merata
E.
Pencemaran
lingkungan oleh
kegiatan industri
49.
Pernyataan
:
1)
Tingkat
kelahiran tinggi
2)
Angka
harapan hidup tinggi
3)
Tingkat
kesehatan rendah
4)
Tingkat
pendidikan rendah
5)
Mayoritas
daerahnya berupa gurun
Secara demografis, negara berkembang banyak terdapat
di Afrika karena alasan nomor ….
A.
1),
2) dan 3) D. 2), 3) dan 5)
B.
1),
3) dan 4) E. 2), 4) dan 5)
C.
1),
3) dan 5)
50.
Pernyataan:
1)
Pendapatan
per kapita tinggi
2)
Pertumbuhan
ekonomi stabil
3)
Pertumbuhan
penduduk tinggi
4)
Kegiatan
ekonomi di sekitar industri dan jasa
5)
Modal
terbatas
Indikator
yang digunakan untuk menentukan negara maju adalah nomor ...
A.
1),
2) dan 3)
B.
1),
2) dan 5)
C.
1),
2) dan 4)
D.
2),
4) dan 5)
3), 4)
dan 5)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar